Jama'ah Penuh Berkah

Tidak ada dakwah tanpa kepemimpinan. Kadar tsiqah antara qiyadah dan jundiyah menjadi penentu bagi sejauh mana kekuatan sistem jamaah, kemantapan langkah-langkahnya, keberhasilan dalam mewujudkan tujuan-tujuannya, dan kemampuannya dalam mengatasi berbagai tantangan dan kesulitan.

Bekerja Untuk Indonesia

Dan Katakanlah: Bekerjalah kamu, Maka Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu, dan kamu akan dikembalikan kepada (Allah) yang mengetahui akan yang ghaib dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan. (9:105)

Inilah Jalan Kami

Katakanlah: Inilah jalanku, aku dan orang-orang yang mengikutiku mengajak (kamu) kepada Allah dengan hujjah yang nyata, Maha suci Allah, dan aku tiada Termasuk orang-orang yang musyrik. (12:108)

Biduk Kebersamaan

Biduk kebersamaan kita terus berjalan. Dia telah menembus belukar, menaiki tebing, membelah laut. Sayatan luka, rasa sakit, air mata adalah bagian dari tabiat jalan yang sedang kita lalui. Dan kita tak pernah berhenti menyusurinya, mengikuti arus waktu yang juga tak pernah berhenti.

Kesungguhan Membangun Peradaban

Semua kesungguhan akan menjumpai hasilnya. Ini bukan kata mutiara, namun itulah kenyataannya. Setiap orang akan mendapatkan apa yang diusahakan dengan sepenuh kesungguhan.

Senin, 31 Januari 2011

Semangat Dakwah

Bukan lah pandai atau pakar dalam motivasi.

Dalam pencarian di alam maya saya terjumpa satu artikel ni.

Bukanlah cara atau langkah kepada peningkatan motivasi ,
tapi ia lebih kepada cerita dakwah mengenai Rasulullah dan sahabat2 baginda .
Semoga dapat membakar semangat Syaza dan teman untuk 
berdakwah dengan lebih berani dan bersemangat. 
Semuga dihadiahkan ALLAH 'kekuatan' itu.



Memang seperti itu dakwah. Dakwah adalah cinta. Dan cinta akan meminta semuanya dari dirimu. 

Sampai pikiranmu.Sampai perhatianmu, berjalan, duduk, dan tidurmu.


Frontpage Permainan Matematika


Game Pembelajaran Matematika: Mesin Fungsi
Game komputer berbasis flash satu ini relatif sederhana tapi cukup menarik. Game ini mensimulasikan sebuah mesin fungsi interaktif. Kita akan diberikan sebuah angka secara acak. Angka tadi dimasukkan ke mesin. Hasil pengolahan berupa angka tertentu dan kita disuruh untuk menentukan fungsi apa yang diterapkan sehingga menghasilkan angka tersebut.
Mainkan Game
Term Pencarian:alat peraga matematika trigonometripermainan matematika [...]
game matematika permainan

Game Menentukan Sudut



Permainan/game online matematika ini dapat digunakan untuk belajar mengenal sudut. Untuk memainkan game ini pertama akan ditentukan ada alien di posisi derajat tertentu, dalam gambar dicontohkan di derajat 148, namun, gambar alien masih disembunyikan. Lalu kita harus menentukan panah agar tertuju ke posisi tersebut dengan menggeser slider di bagian “Set the angle”. Setelah digeser, maka peluru akan ditembakkan ke arah tersebut. Jika posisi alien sesuai dengan posisi arah panah maka alien akan tertembak, jika tidak maka akan meleset.
Game ini cukup menarik untuk belajar posisi-posisi sudut. Dapat dimainkan disini(memerlukan Flash Player)

Kalkulator Online




Jika Anda membutuhkan perhitungan matematika yang rumit dan kebetulan sedang online Anda tak perlu khawatir. Kita dapat melakukan perhitungan rumit berbantuan kalklator online yang disediakan oleh math.com.
Kalkulator ini menyediakan penghitungan seperti logaritma, trigonometri, hexadecimal, akar bilangan, penghitungan seputar lingkaran, mengetahui bilangan prima, mencari penyelesaian persamaan kuadrat, penghitungan persentase, probabilitas dan lain-lain.

Untuk mengakses kalkulator online ini silahkan menuju situs

Tanaman Berkhasiat: Kembang Pukul Empat

Nama populernya kembang pukul empat. Tanaman obat ini terkenal untuk mengobati jerawat. Dan tak hanya itu, bisul dan kencing manis, keputihan dan payudara bengkak, juga dapat di sembuhkan dengan tanaman ini.

Pepaya


Pohon pepaya sudah terkenal sejak dahulu sebagai tanaman berkhasiat atauherbal yang dapat meyembuhkan berbagai macam penyakit. Tanaman berkhasiat ini selain pergunakan untuk obat tradisional, juga di pergunakan untuk berbagai macam keperluan seperti memasak daging dan menambah nafsu makan. Setiap bagian pohon pepaya dapat dimanfaatkan, mulai akar, batang, daun, buah, bahkan biji buahnya.



Artikel ini hanya akan membahas manfaat daun pepaya, karena satu bagian ini pun sudah memiliki banyak manfaat.

Khasiat Mentimun Untuk Kesehatan

Mentimun yang memiliki nama ilmiah Cucumis sativus telah lama di kenal sebagai pelengkap bahan makanan: lalapan, campuran pecel, dibuat acar, atau minuman segar.

Khasiat Daun Salam

Daun salam (Syzygium polyanthum) sudah terkenal sebagai bumbu penyedap di ragam kuliner bangsa indonesia. Selain itu, ada juga khasiat daun salam dalam hal pengobatan alami seperti:

·         Diare
Cuci 15 lembar daun salam segar. Rebus dalam dua gelas air sampai mendidih selama 15 menit. Tambahkan sedikit garam. Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sekaligus
·         Kencing manis
Cuci 7-15 lembar daun salam segar, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas. Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sekaligus sebelum makan. Lakukan sehari 2 kali.
·         Menurunkan kadar kolesterol tinggi
Cuci 10-15 lembar daun salam segar, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas. Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sekaligus di malam hari. Lakukan setiap hari.
·         Menurunkan tekanan darah tinggi
Cuci 7-10 lembar daun salam, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas. Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sehari 2 kali, masing-masing setengah gelas.
·         Maag
Cuci bersih 15-20 lembar daun salam segar. Rebus dengan 1/2 liter air sampai mendidih selama 15 menit. Tambahkan gula enau secukupnya. Setelah dingin, minum airnya sebagai teh. Lakukan setiap hari sampai rasa perih dan penuh di lambung hilang.
·         Mabuk alkohol
Cuci 1 genggam buah salam masak, lalu tumbuk sampai halus. Peras dan saring, air yang terkumpul diminum sekaligus.
·         Kudis, gatal-gatal

Untuk pengobatan luar, cukup ambil daun, kulit, batang, atau akar salam seperlunya. Cuci bersih, lalu giling halus sampai menjad adonan seperti bubur. Balurkan ke tempat yang gatal, kemudian dibalut.



RPP, Silabus, Program Semester, Program tahunan, KKM Matematika SD kelas 3, 4 dan 5

Silahkan download gratis:
Download RPP, Prota, Program Semester Matematika Kls 3 sem 1
Download RPP, Prota Program Semester Matematika Kls 3 sem 2
Download RPP, silabus,Prota Program Semester   KKM, Matematika Kls 4 sem 1
Download RPP, Prota Program Semester Matematika Kls 4 sem 2
Download RPP, Prota Program Semester Matematika Kls 5 sem 1
Download RPP, Prota Program Semester Matematika Kls 5 sem 2

Sabtu, 29 Januari 2011

Kisah Sang Tikus

Seekor tikus mengintip di balik celah di tembok untuk mengamati sang petani dan isterinya membuka sebuah bungkusan. Ada makanan pikirnya? Dia terkejut sekali, ternyata bungkusan itu berisi perangkap tikus. Lari kembali ke ladang pertanian itu, tikus itu menjerit memberi peringatan; “Awas, ada perangkap tikus di dalam rumah, hati-hati, ada perangkap tikus di dalam rumah!”

Download Gratis: Free Word to PDF Converter

Mau merubah file word ke pdf :
silahkan download disini gratis

Khasiat Daun Kemangi

Daun kemangi sangat populer di Indonesia, terutama di daerah Jawa barat sebagai lalapan pelengkap makan. Ternyata selain sebagai penguat aroma dalam makanan (contohnya pepes), kemangi juga memiliki khasiat yang serupa dengan efek obat sex VIAGRA - nah lho?

Khasiat Daun Salam

Daun salam (Syzygium polyanthum) sudah terkenal sebagai bumbu penyedap di ragam kuliner bangsa indonesia. Selain itu, ada juga khasiat daun salam dalam hal pengobatan alami seperti:

Tanaman Berkhasiat: Temu Hitam

Temu Hitam
Suburkan Kandungan
Oleh Prof Hembing Wijayakusuma
Minggu, 28 Mei 2006
Temu hitam merupakan tumbuhan semak, batang berwarna hijau dan agak lunak karena merupakan batang semu yang tersusun atas kumpulan pelepah daun, panjang batang kurang lebih 50 cm, dan tinggi tumbuhan dapat mencapai 2 meter.

Obat Tradisional untuk Sariawan

Sariawan atau stomatitis adalah radang yang terjadi pada mukosa mulut, biasanya berupa bercak putih kekuningan. Bercak itu dapat berupa bercak tunggal maupun berkelompok. Sariawan dapat menyerang selaput lendir pipi bagian dalam, bibir bagian dalam, lidah, gusi, serta langit-langit dalam rongga mulut. Meskipun tidak tergolong berbahaya, namun sariawan sangat mengganggu.

Obat Tradisional untuk Penyakit Kulit

Berbagai macam penyakit kulit seperti panu, kadas, kurap sudah tidak asing lagi di masyarakat Indonesia.
Beberpa obat tradisional yang sering di gunakan untuk pengobatan penyakit kulit tersebut adlah:

Obat tradisional untuk Demam

Demam adalah suatu gejala dimana suhu tubuh meningkat di atas normal. Demam sendiri bukan merupakan penyakit, tetapi aktifitas tubuh dalam melawan kuman penyakit yang masuk ke dalam tubuh.
Beberapa jenis tanaman yang berkhasiat untuk meredakan demam antara lain:

Obat Herbal - Jahe untuk terapi kanker

JAHE adalah tanaman berkhasiat obat atau biasa kita sebut obat herbal yang dapat digunakan untuk membunuh sel kanker ovarium sementara komponen yang terdapat pada cabai diduga dapat mengecilkan atau menyusutkan tumor pankreas. Demikian kata Dr. Rebecca Liu, asisten profesor pada bidang obstetri and ginekologi di Universitas Michigan Comprehensive Cancer Center, AS, dan timnya, yang melakukan tes terhadap bubuk jahe yang dilarutkan dan diberikan pada kultur sel kanker ovarium.

Obat Alami untuk Darah Tinggi

Tekanan darah tinggi atau hipertensi berhubungan erat dengan meningkatnya serangan jantung dan stroke. Penyebab tekanan darah tinggi ini antara lain adanya pengerasan dan penyumbatan arteri. Pembuluh darah yang sakit menjadi sempit, sehingga jantung memerlukan tekanan yang lebih besar untuk memompa darah ke pembuluh darah.

Beberapa obat alami yang kandungannya dapat mengurangi bahkan mengobati penyakit darah tinggi ini antara lain:

Kamis, 27 Januari 2011

ADAB BERISTINJA’ (BUANG AIR)

           Diantara kebiasaan sehari-hari yang dilakukan manusia adalah masalah buang hajat atau buang air,baik buang air besar maupun kecil yang dalam bahasan fiqih masuk dalam bab Thoharoh atau bersuci. Dan sesungguhnya Islam telah memberikan aturan-aturan tentang tata cara buang hajat yaitu dengan memberikan tuntunan berupa adab-adabnya, sehingga kebiasaan tersebut dapat menjadi suatu ibadah.
Diantara adab-adab buang air, yang harus diperhatikan adalah:
A.    Adab Sebelum Buang Air.

ADAB MEMBACA AL-QURAN

Al Qur’anul Karim adalah firman Alloh yang tidak mengandung kebatilan sedikitpun. Al Qur’an memberi petunjuk jalan yang lurus dan memberi bimbingan kepada umat manusia di dalam menempuh perjalanan hidupnya, agar selamat di dunia dan di akhirat, dan dimasukkan dalam golongan orang-orang yang mendapatkan rahmat dari Alloh Ta’ala. Untuk itulah tiada ilmu yang lebih utama dipelajari oleh seorang muslim melebihi keutamaan mempelajari Al-Qur’an. Sebagaimana sabda Nabi shollallohu ‘alaihi wa sallam, “Sebaik-baik kamu adalah orang yg mempelajari Al-Qur’an dan mengajarkannya.” (HR. Bukhari)

Rabu, 19 Januari 2011

Keutamaan shalat sunah rawatib

Dari Ummu Habibah radhiyallahu ‘anha, Istri Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, dia berkata: Aku mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

مَا مِنْ عَبْدٍ مُسْلِمٍ يُصَلِّى لِلَّهِ كُلَّ يَوْمٍ ثِنْتَىْ عَشْرَةَ رَكْعَةً تَطَوُّعًا غَيْرَ فَرِيضَةٍ إِلاَّ بَنَى اللَّهُ لَهُ بَيْتًا فِى الْجَنَّةِ أَوْ إِلاَّ بُنِىَ لَهُ بَيْتٌ فِى الْجَنَّةِ. قَالَتْ أُمُّ حَبِيبَةَ فَمَا بَرِحْتُ أُصَلِّيهِنَّ بَعْدُ

Si Gubernur Miskin

Oleh Ustad Rizki Narendra

Bismillahirohmanirrohim

Hari itu kota Hims, salah satu kota besar di bilangan Syam, dikejutkan oleh inspeksi mendadak sang khalifah Umar bin Khoththob. Sebenarnya inspeksi semacam ini bukan hal yang aneh bagi kaum muslimin pada zaman itu. Pasalnya, khalifah yang satu ini memang terkenal suka melakukan peninjauan langsung terhadap kinerja seluruh staf-staf kenegaraannya. Apabila ada hal yang tidak beres dia tidak segan-segan memecat dan mengganti pegawainya.

Selasa, 18 Januari 2011

Obat Tradisional Pengusir Demam Anak

Sebagai langkah pertolongan pertama, obat tradisional dapat diandalkan untuk mengatasi demam.

BANYAK orangtua panik bila mendapati suhu tubuh anaknya di atas rata-rata atau sering disebut demam. Sebagai pertolongan pertama, umumnya diberikan obat penurun panas yang berbahan dasar kimia seperti golongan parasetamol, asam salisilat, ibuprofen, dan lain-lain. Jarang sekali orangtua yang langsung teringat  memberikan obat-obatan tradisional.

Kamis, 06 Januari 2011

Adab Berbicara

Dalam proses pencernaan makanan, lidah berperan sebagai organ yang bertugas menghantar makanan yang telah dikunyah gigi bisa masuk ke dalam tenggorokan. Bayangkan jika kita tidak memiliki lidah, mungkin kita akan kesulitan menelan makanan. Enzim amilase yang terdapat di kelenjar ludah sangat dibutuhkan dalam proses pencernaan karbohidrat dalam makanan kita. Itulah lidah salah satu komponen tubuh yang sangat penting bagi kehidupan kita. Selain itu lidah merupakan alat utama bagi manusia untuk berkomunikasi.
Pembicaraan dalam bahasa Al-Quran dinamai kalam. Dari akar kata yang sama terbentuk kata lain dalam bahasa Arab yang berarti luka. Ini menjadi peringatan bahwa kalam juga dapat melukai. Bahkan, luka yang diakibatkan lidah bisa lebih parah dari pada oleh pisau. ”Anda menawan apa yang akan diucapkan, tetapi begitu terucapkan maka andalah yang menjadi tawanannya.”

Adab Memberi Salam

Kalau kita mau merenungkan betapa banyak pahala-pahala Allah yang tersedia setiap harinya untuk kita raih, tapi justru sering kita remehkan dan abaikan. Dari semenjak kita terjaga dari tidur hingga sampai tidur kembali, semuanya terdapat pahala yang terhampar tak terhitung banyaknya serta keuntungan yang nyata di dunia dan akhirat. Tentunya dengan catatan, kalau semuanya kita jalani sesuai dengan ketentuan yang telah digariskan syariat.

Adab Hari Jum'at

1.        Memperbanyak do’a dan mendekatkan diri kepada Alloh, karena di hari Jum’at terdapat waktu yang mustajab (dikabulkannya do’a). Hal ini berdasarkan hadits Rasululloh Shallallaahu 'Alaihi Wa Sallam,

ADAB TIDUR

ADAB HARI JUM'AT

1.        Memperbanyak do’a dan mendekatkan diri kepada Alloh, karena di hari Jum’at terdapat waktu yang mustajab (dikabulkannya do’a). Hal ini berdasarkan hadits Rasululloh Shallallaahu 'Alaihi Wa Sallam,

Ciri Fisik Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam

Aku Cinta Rasul (Ciri Fisik Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam)
  • Tinggi badannya sedang. Tidak jangkung dan tidak pula pendek.
  • Warna kulitnya tidak putih bule, tidak pula coklat sawo matang.
  • Rambutnya ikal, tidak terlalu keriting dan tidak terlalu lurus kaku.
  • Pada kepala dan janggutnya ada rambut putih (uban). Jumlah ubannya sedikit, tidak sampai 20 helai.
  • Wajahnya sangat tampan.
  • Perawakannya sedang, dadanya bidang.
  • Panjang rambutnya mencapai daun telinga.
  • Bentuk wajahnya seperti rembulan, tidak lancip seperti pedang.
  • Telapak tangannya lebih lembut dari sutra.
  • Aroma badannya sangat harum.
(Sumber: HR. Al-Bukhari, hadits no. 3547, 3549, 3551, 3552, 3561)
***
artikel muslimah.or.id

Akhlak Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam

Beliau adalah manusia yang paling mulia akhlaknya. Beliau sangat dermawan, paling dermawan di antara manusia. Pada bulan Ramadhan, beliau lebih dermawan lagi, lebih kencang memberi dibanding angin yang berhembus.
Jika memilih urusan, beliau pilih yang paling mudah selama tidak melanggar syariat Allah. Beliau sangat menghindar dari dosa. Jika diri beliau dizalimi, beliau sangat sabar. Namun, jika hak Allah yang dilanggar, beliau sangat murka.

Adab Menguap dan Bersin

Penulis: Ummul Husain
Muraja’ah: ustadz Abu Ukkasyah Aris Munandar
Kebanyakan dari kita, mungkin beranggapan bahwa ibadah hanyalah sebatas pada shalat, puasa, haji, dan zakat. Padahal ibadah adalah segala sesuatu yang dicintai oleh Allah dan yang telah dicontohkan oleh Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam. Salah satu ibadah yang telah diremehkan oleh sebagian kaum muslim adalah menjaga adab-adab yang telah diajarkan oleh Islam.

Adab Makan dan Minum

Disusun ulang oleh: Ummu Aufa
Muroja’ah: Subhan Khadafi, Lc.
a. Memulai makan dengan mengucapkan Bismillah.
Berdasarkan hadits Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam:
“Apabila salah seorang diantara kalian hendak makan, maka ucapkanlah: ‘Bismilah.’ Dan jika ia lupa untuk mengucapkan Bismillah di awal makan, maka hendaklah ia mengucapkan ‘Bismillahi Awwalahu wa Aakhirahu (dengan menyebut nama Allah di awal dan diakhirnya).’” (HR. Daud Dishohihkan oleh Syaikh Al Albani dalam Shohih Ibnu Majah: 3264)